
Saat ini energi geothermal sedang menjadi salah satu perhatian dunia, sebagai salah satu energy alternative pengganti energy minyak dan gas bumi. Kemajuan teknologi saat ini memungkinkan untuk mencari energy alternative yang ramah lingkungan, salah satunya adalah energi geothermal. Secara singkat geothermal didefinisikan sebagai panas...